How to Prepare Perfect Ayam Goreng Crispy
Ayam Goreng Crispy.
You can cook Ayam Goreng Crispy using 15 ingredients and 8 steps. Here is how you cook that.
Ingredients of Ayam Goreng Crispy
- Prepare 250 gr of dada ayam fillet.
- It's 1 butir of telur.
- You need secukupnya of air.
- It's secukupnya of minyak goreng.
- Prepare of Bahan marinasi.
- Prepare 2 sdm of saus tiram.
- Prepare 2 cm of jahe.
- You need 2 siung of bawang putih.
- It's 1/2 sdm of garam.
- You need of Bahan tepung.
- Prepare 9 sdm of tepung terigu protein sedang.
- You need 2 sdm of tepung maizena.
- You need 1 sdt of garam.
- You need 1 sdt of kaldu bubuk rasa jamur.
- Prepare 1/2 sdt of merica bubuk.
Ayam Goreng Crispy instructions
- Potong ayam seukuran dadu. Untuk ayam bisa juga pakai yang bertulang..
- Cincang bawang putih dan jahe. Masukkan dalam wadah. Tambahkan saus tiram dan garam..
- Masukkan ayam pada bumbu marinasi, aduk hingga rata. Diamkan selama minimal 30 menit..
- Campurkan tepung terigu, maizena, garam, kaldu bubuk rasa jamur, dan merica..
- Kocok telur dan tambahkan sedikit air agar teksturnya tidak terlalu kental..
- Setelah 30 menit, balurkan tepung ke ayam sampai rata. Masukkan ke kocokan telur. Balurkan tepung kembali. Langkah ini bisa dilakukan berulang jika menginginkan ayam dengan lapisan tepung yang tebal..
- Panaskan minyak. Goreng ayam hingga kecoklatan..
- Ayam goreng crispy siap dihidangkan. Kali ini saya makan pakai sambal matah (resepnya bisa dicek di profil saya)..
Komentar
Posting Komentar